Archive for category Kominikasi Data

Operasi Dasar Pada Sinyal

pada praktikum ke 4 Komunikasi Data kita membahas tentang operasi dasar pada sinyal

Operasi Aritmatika Sinyal

Pada  analisa  system  pemrosesan  sinyal  diskrit,  deretnya  dapat  dimanipulasi  dalam  beberapa
cara.  Perkalian  (product)  dan  penambahan  (sum)  dari  dua  deret  x  dan  y  dinyatakan  sebagai
sample perkalian dan pembagian dimana
x.y={x(n)y(n)} (product)   (1)
x+y={x(n)+y(n)} (sum)   (2)
Perkalian dari deret x dengan sebuah nilai α dinyatakan sebagai
α.x = x(n – n0)     (3)
dimana n0 adalah bilangan integer.
Dalam  realita  kehidupan  sehari-hari,  khususnya  dalam  dunia  electronic  communication
engineering, kita mengenal proses aritmatika pada sinyal yang meliputi meliputi Baca entri selengkapnya »

1 Komentar

Pembuatan Sinyal Menggunakan Matlab

SINYAL SINUSOIDA KONTINYU

Sinyal  waktu kontinu  (continous time)  adalah sinyal  dengan variable independen  bernilai nyata (real). Sinyal x(t) adalah sinyal waktu kontinu karena t adalah bilangan nyata.

Source Code Program

t=[-pi/2:0.001:pi/2];

x=2*cos(2*pi*t);

plot(x);

title(‘SINYAL KONTINYU’,’FontSize’,14) Baca entri selengkapnya »

Tinggalkan komentar

Konversi Bilangan ASCII to Hexa,Biner dan Desimal

ASCII singkatan dari American Standard Code for Information Interchange (Kode Standar Amerika untuk Pertukaran Informasi). Merupakan kode standar yang digunakan dalam pertukaran informasi pada Komputer Komputer hanya dapat memahami nomor, maka kode ASCII adalah representasi numerik dari karakter seperti ‘a’ atau ‘@’ atau tindakan dari beberapa macam.

Jumlah kode ASCII adalah 255 kode. Kode ASCII 0 – 127 merupakan kode ASCII untuk manipulasi teks; sedangkan kode ASCII 128..255 merupakan kode ASCII untuk manipulasi grafik. Sedangkan yang akan kita bahas kali ini mengenai kode ASCII 0 – 127 untuk manipulasi teks. Setiap simbol yang ada di keyboard memiliki kode ASCII. Sebagai contoh Huruf A memiliki kode ASCII 65; huruf a memiliki kode ASCII 97. Kode ASCII 65 dalam implementasinya diterjemahkan ke kode Biner (penjelasan terdapat dalam tabel dibawah). Kode ASCII dalam implementasinya diterjemahkan ke kode biner. Kode ASCII sebenarnya memiliki komposisi bilangan biner sebanyak 8 bit. Dimulai dari 0000 0000 hingga 1111 1111.

Kode ASCII sendiri dapat dikelompokkan lagi kedalam beberapa bagian: Baca entri selengkapnya »

Tinggalkan komentar